Soal Perlakuan kepada Mario Selama di Tahanan, Yassona Laoly: Nggak Ada Istimewa! Jangan Bikin Hoax

Avatar photo

- Pewarta

Kamis, 1 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Hukum dan HAM, Yasonna Laoly. (Dok. Kemenkumham.go.id)

Menteri Hukum dan HAM, Yasonna Laoly. (Dok. Kemenkumham.go.id)

BINTANGNEWS.COM – Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly telah mendengar kabar Mario Dandy Satriyo dipindah dari Rutan Cipinang ke Lapas Salemba.

Yasonna Laoly mengatakan pemindahan Mario murni terkait alasan teknis karena penghuni Rutan Cipinang telah melebihi kapasitas.

Di kesempatan yang sama, ia membantah ada keistimewaan yang diberikan kepada Mario Dandy Satriyo selama di tahanan jelang persidangan berlangsung.

“Nggak ada istimewa! Jangan bikin hoax. Nanti kalau kita laporin dia bikin hoax, gak enak,” kata Yasonna Laoly.

Yasonna Laoly menerangkan, kasus kekerasan yang melibatkan Mario Dandy Satrio tergolong sensitif lantaran menjadi sorotan publik.

Baca artikel menarik lainnya di sini: Akun Medsos Penghina Istrinya Selvi Ananda DIlaporkan PSI ke Polisi, Gibran: Aku santai, Ra Melu-melu

Yasonna mengungkapkan, kasus itu tergolong brutal dan keji. Dirinya pun sudah mengingatkan jajarannya untuk memperhatikan respon masyarakat.

“Saya sudah ingatkan ke Kakanwil juga Pak Dirjen, ini sensitif, barang ini sensitif dan memang keji. Treatment harus betul-betul,” tutur Yasonna di Gedung DPR, Jakarta, Rabu 31 Mei 2023.***

Berita Terkait

Keceriaan, kedamaian, dan kebersamaan akan selalu mengiringi hari kemenangan ini
Reputation Management dan Image Restoration (Pemulihan Citra) dengan Implementasi Publikasi Press Release
Persrilis.com Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025, Raih Prestasi dan Pencapaian yang Lebih Baik Lagi!
Rilispers.com Layani Publikasi Press Release di Portal Pers Daerah dari Pulau Sumatera Hingga Papua
Tudingan Perselingkuhan, Kacab BNI Senayan Klaudia Dilaporkan ke Polda Metro Soal Pencemaran Nama Baik
Tom Lembong Resmi Ajukan Praperadilan, Penetapan Tersangka Disebut Dilakukan Secara Sewenang-wenang
Tegas Berantas Judi Online, Prabowo Subianto Sangat Membahayakan Warga Berpenghasilan Rendah
Prabowo Ingin Gunakan Mobil Buatan Indonesia Maung Garuda sebagai Kendaraan Resmi Kenegaraan

Berita Terkait

Sabtu, 29 Maret 2025 - 11:22 WIB

Keceriaan, kedamaian, dan kebersamaan akan selalu mengiringi hari kemenangan ini

Rabu, 26 Maret 2025 - 07:30 WIB

Reputation Management dan Image Restoration (Pemulihan Citra) dengan Implementasi Publikasi Press Release

Jumat, 20 Desember 2024 - 06:35 WIB

Persrilis.com Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025, Raih Prestasi dan Pencapaian yang Lebih Baik Lagi!

Rabu, 6 November 2024 - 15:16 WIB

Rilispers.com Layani Publikasi Press Release di Portal Pers Daerah dari Pulau Sumatera Hingga Papua

Selasa, 5 November 2024 - 16:01 WIB

Tudingan Perselingkuhan, Kacab BNI Senayan Klaudia Dilaporkan ke Polda Metro Soal Pencemaran Nama Baik

Berita Terbaru